Chatime punya menu baru, nih, namanya Chatime Hojicha! Menu terbaru Chatime ini hadir dalam tiga pilihan rasa yang bisa kamu pilih, yaitu Hojicha Mousse, Hojicha Latte, dan Hojicha Milk Tea.
Dengan perpaduan rasa yang unik dan menyegarkan, Chatime Hojicha bakal bikin kamu bahagia! Serunya, Chatime Hojicha bisa kamu dapatkan dengan harga mulai dari Rp24 ribu aja!
Kamu bisa nyobain Chatime Hojicha ini di store Chatime terdekat, Chatime Indonesia App, atau lewat aplikasi GrabFood dan GoFood. Yuk, Chatimers, cobain sekarang juga!